Lebih dari setengah emisi karbon dari penggunaan lahan di Asia Tenggara dapat dimitigasi melalui konservasi dan restorasi ...
Emisi karbon hitam cenderung meningkat di negara berkembang, karena kualitas udara tidak diatur secara ketat. Karbon hitam menyebabkan pemanasan karena menyerap cahaya. Satuan massa, karbon hitam ...
Dikutip dari Enel Green Power, jejak karbon adalah jumlah emisi gas karbon dioksida (CO2) yang dilepaskan ke atmosfer oleh ...
Selain itu, analisa juga melihat dampak penghitungan emisi berbasis konsumsi untuk mencerminkan perdagangan barang dan jasa yang padat karbon. CO2 bertahan selama berabad-abad di atmosfer. Semakin ...
ExxonMobil, salah satu perusahaan minyak terkemuka di dunia, menghadapi masalah besar terkait emisi karbon dioksida (CO2) dan efeknya terhadap perubahan iklim. Perusahaan ini telah berinvestasi dalam ...
Sebuah penelitian gabungan menemukan ekosistem gambut dan mangrove dapat menjadi kunci untuk memenuhi target pengurangan emisi bagi negara-negara di kawasan Asia Tenggara.
Pertamina Drilling dan PT Pertamina Gas (Pertagas) menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) untuk pengembangan teknologi ...
JawaPos.com - Semua negara di dunia saat ini, termasuk di Indonesia, menghadapi persoalan yang sama. Yaitu ancaman atau dampak dari perubahan iklim. Pemerintah bersama lembaga swasta berkolaborasi ...
Bursa karbon adalah mekanisme yang mengatur perdagangan dan mencatat kepemilikan unit karbon. Indonesia terus berkomitmen menurunkan emisi gas rumah kaca atau net zero emission pada 2060 atau lebih ...
Selain memberikan manfaat langsung bagi masyarakat, penanaman pohon juga memainkan peran penting dalam mengurangi emisi karbon. "Dengan menanam pohon, kami tidak hanya memperkaya lingkungan dengan ...
pajak karbon merupakan pajak yang dikenakan atas emisi karbon yang memberikan dampak negatif pada lingkungan hidup. Hal ini tertuang dalam Undang-undang Nomor 7 Tahun 2021 tentang Harmonisasi ...